Logo RIL

Magister Lingkungan dan Perkotaan

Program Magister Lingkungan dan Perkotaan (PMLP) Unika Soegijapranata―yang didirikan pada Juli 2002―merupakan satu-satunya program studi multidisiplin di Indonesia yang menggabungkan kajian lingkungan dan perkotaan.

Visi, Misi dan Tujuan
Magister Lingkungan dan Perkotaan

Dengan menderivasi visi dan misi Fakultas, Program Studi Magisten Lingkungan dan Perkotaan menetapkan visi dan misinya sebagai berikut

Prospek Lulusan Magister Lingkungan dan Perkotaan

Lulusan Program Studi Magister Lingkungan dan Perkotaan memiliki prospek yang baik karena dapat memasuki hampir semua bidang pekerjaan

Mata Kuliah Magister Lingkungan dan Perkotaan

Semester 1

Mata Kuliah
Kajian Kota dan Urbanisasi
Ekologi & Permasalahan Linkungan
Governance Lingkungan
Informasi & Evolusi Kota

Semester 2

Mata Kuliah
Etika Lingkungan
Sistem Informasi Kota
Pilihan
Pilihan

Semester 3

Mata Kuliah
Evaluasi Lingkungan
Epistemologi & Metode Ilmiah
Pilihan
Pilihan

Semester 4

Mata Kuliah
Tesis
Pilihan

Mata Kuliah Pilihan

Mata Kuliah
Manajamen Sumber Daya Alam
Filsafat Ruang Perkotaan
Kota dan Gaya Hidup
Manajemen Air
Energi dan Perubahan Iklim
Instrumen Partisipasi Masyarakat
Ekologi Kota
Bisnis